Soal Latihan UTS ganjil bahasa Inggris kelas VIII
Mr. heri : Attention, please!
Arif : Yes, sir.
1.
The
underline word is expression of….
A.
Giving
attention
B.
Responding
attention
C.
Giving
opinion
D.
Asking
opinion
Penjelasan:
jawabannya B karena Arif merespon ungkapan attention dari Mr. Heri (responding Attention). bukan C atau D, karena itu tidak berbicara masalah pendapat.
Penjelasan:
jawabannya B karena Arif merespon ungkapan attention dari Mr. Heri (responding Attention). bukan C atau D, karena itu tidak berbicara masalah pendapat.
Mrs. Rina : May I have your attention, please?
Students :
….
2.
The
best response to complete dialogue above is….
A.
Yes, Ma’am
B.
Yes,
Please.
C.
Yes,
Sir.
D.
Thank
you
Penjelasan:
karena yang bertanya adalah Mrs. Rina (perempuan) jawaban "yes" harus juga diikuti kata yang identik dengan perempuan (ma'am) jadi jawabannya adalah A.
karena yang bertanya adalah Mrs. Rina (perempuan) jawaban "yes" harus juga diikuti kata yang identik dengan perempuan (ma'am) jadi jawabannya adalah A.
3.
Gibran : look! My Father give me a new shoe.
Ilham :
wow! That’s is beautiful.
Gibran : .....
A.
It’s
worst
B.
Sorry
C.
Thanks
D.
I
don’t care
Penjelasan:
Ilham memberikan sebuah pujian atau complement kepada gibran, selayaknya gibran juga berterima kasih.
Ilham memberikan sebuah pujian atau complement kepada gibran, selayaknya gibran juga berterima kasih.
4.
These
are expressions of asking attention....
A.
I know. C. Excuse me.
B.
You
are amazing D. I do not know.
penjelasan:
dari pilihan A, B, C dan D. ungkapan meminta perhatian yang tepat adalah excuse me(permisi/maaf)
penjelasan:
dari pilihan A, B, C dan D. ungkapan meminta perhatian yang tepat adalah excuse me(permisi/maaf)
Complete the dialogue for number 5-6
Fajar : What do you think about the music show?
Gusti : I think .......................
5.
A. you are
smart C. it is fantastic
B.
I’m
sorry D. keep silent
Penjelasn:
Fajar meminta pendapat tentang pertunjukan musik yang baru saja mereka tonton, jawaban yang tepat untuk merespon Fajar adalah C. it is fantastic (tadi itu luar biasa)
Fajar meminta pendapat tentang pertunjukan musik yang baru saja mereka tonton, jawaban yang tepat untuk merespon Fajar adalah C. it is fantastic (tadi itu luar biasa)
Complete the
dialogue below!
Suci : I think our school is bad.
Aisyah : I don’t think so .... our school is good.
It has so many achievement
6.
A. I know it C. He forgets it.
B.
I think D. Pardon me
Penjelasan:
Suci mengungkapkan bahwa sekolah mereka buruk banget. sedangkan Aisyah berpendapat sebaliknya. Aisyah mengungkapkan pendapat, dan yang pertama dia katakan seharusnya I think (menurut saya)
Suci mengungkapkan bahwa sekolah mereka buruk banget. sedangkan Aisyah berpendapat sebaliknya. Aisyah mengungkapkan pendapat, dan yang pertama dia katakan seharusnya I think (menurut saya)
Ronaldo : So, what do you think of my football skill?
Jack : It's really good.
Ronaldo : Thanks, Jack.
Jack : No problem, Ronaldo
7.
From
the dialogue above, Ronaldo is...
A.
Asking
for help
B.
Giving
an opinion
C.
Asking for an
opinion
D.
Giving
help
penjelasn:
dari percakapan di atas sudah jelas bahwa Ronaldo memnita pendapat (asking opinion) Jack.
dari percakapan di atas sudah jelas bahwa Ronaldo memnita pendapat (asking opinion) Jack.
Marina : What do you think about my dress?
Janet : I think you look beautiful.
Marina : Thanks, Janet
janet : It’s ok
8.
From
the dialogue above, Janet is...
A.
Asking
for help
B.
Giving
help
C.
Giving opinion
D.
Asking
for an opinion
Penjelasan:
Marina menanyakan pendapat jenet tentang bajunya, dan janet memberi kan pendapatnya (giving pinion) tentang baju marina.
Penjelasan:
Marina menanyakan pendapat jenet tentang bajunya, dan janet memberi kan pendapatnya (giving pinion) tentang baju marina.
Complete the dialogue below!
Andre : (9) ….
Sule : What?
Andre : I pass the voice kids Indonesia.
Sule : (10) ….
9.
A.
Hey! C. I’m sad
B.
How
are you? D. thank you
Penjelasan:
Andre berusaha agar sule melihat atau memperhatikannya, dan umgkapan yang tepat dari pilihan jawaban di atas adalah A. Hey!
Andre berusaha agar sule melihat atau memperhatikannya, dan umgkapan yang tepat dari pilihan jawaban di atas adalah A. Hey!
10.
A.
that’s
great C. you are fool
B. Just so so D. I don’t believe it.
Penjelasan:
Andre memberi info bahwa dia lolos audisi the voice kids indonesia, dan sule merespon dengan hal yang positif juga, dan jawabannya adalah A. that's great (itu luar biasa)
Penjelasan:
Andre memberi info bahwa dia lolos audisi the voice kids indonesia, dan sule merespon dengan hal yang positif juga, dan jawabannya adalah A. that's great (itu luar biasa)
Mr. Andrew :
Cherry, can open the window please?, It’s hot.
Cherry :
….
Mr.
Andrew : Thanks.
The best answer to
complete dialogue above is….
A.
No,
I can’t.
B.
Yes, I can, Sir
C.
Yes,
I don’t care
D.
Yes,
I’m not sure.
Penjelasan:
Mr. Andrew meminta Cherry membuka jendela, dan Cherry bersedia. jawaban yang tepat adalah Yes I can, Sir
Penjelasan:
Mr. Andrew meminta Cherry membuka jendela, dan Cherry bersedia. jawaban yang tepat adalah Yes I can, Sir
12. Cecep :
Is he able to play football?
Ucup :
….
A.
No, he isn’t able to
play football
B.
No,
he doesn’t able play football
C.
No,
he is able to play football
D.
No,
he able not play football
Penjelasan
Cecep bertanya tentang seseorang kepada Ucup apakah orang yang dimaksud bisa bermain bola. dan ternyata orang tersebut tidak bisa maka jawaban yang tepat adalah No, he isn't able to play football. ingat rumus expressing ability menggunakan kata able ( S + to be + able + to + verb(kata kerja)
13. Messi is football player. his ability is...
Penjelasan
Cecep bertanya tentang seseorang kepada Ucup apakah orang yang dimaksud bisa bermain bola. dan ternyata orang tersebut tidak bisa maka jawaban yang tepat adalah No, he isn't able to play football. ingat rumus expressing ability menggunakan kata able ( S + to be + able + to + verb(kata kerja)
13. Messi is football player. his ability is...
A.
He
can play football.
B.
He
can sing a song.
C.
He
can write a poem.
D.
He
can ride a bike.
Penjelasan:
Jelas gambar di atas adalah messi, jadi keahliannya juga bermain sepak bola. jawabannya A
Penjelasan:
Jelas gambar di atas adalah messi, jadi keahliannya juga bermain sepak bola. jawabannya A
14. Nana :
Yesterday, I joined LIA English course, will you join with me?
Sari :
…..., I want to speak English too.
The best answer to complete dialogue above
is…
A.
Yes,
I can. C. Yes, I will.
B.
No,
I won’t D. No, I can’t
Penjelasan:
Nana menawarkan Sari ikutan les bahasa inggris ke LIA, dan sari juga antusia (I want to speak English too) jadi jawabannya Yes, I will (karena pertanyaan Nna juga di awali dengan will)
Penjelasan:
Nana menawarkan Sari ikutan les bahasa inggris ke LIA, dan sari juga antusia (I want to speak English too) jadi jawabannya Yes, I will (karena pertanyaan Nna juga di awali dengan will)
15.
The
Expressions of ability below is true, except...
A.
I
can drive a car 2 years ago before got accident.
B.
I
am able to sing a song.
C.
I
am able to read Qur’an now.
D.
I
could speak English fluency when I was in Australia.
Penjelasan:
Pertanyaan di atas menanyakan kecuali atau yg tidak benar,
A. kalimatnya salah, menggunakan kata can tapi keterangannya masa lampau 2 years ago. harusnya pake could
Penjelasan:
Pertanyaan di atas menanyakan kecuali atau yg tidak benar,
A. kalimatnya salah, menggunakan kata can tapi keterangannya masa lampau 2 years ago. harusnya pake could
Dialogue for
question number 16 to 19.
Rulla : Great! You have a new ball (basket)
Rina : Do you want to lend it?
Rulla : ... (16). Because I can’t play
basketball.
Rina
: I will teach you.
Rulla
: .......(17)
Rina : Sure.
Rina : ....(18)
16.
A.
Yes I do
B. No I don’t
C. Can I borrow it?
D. Will you give it to me?
Penjelasan:
Rina menawarkan rulla apa pengen pinjem bola basketnya. dan salah satu jawaban rulla adalah Because I can’t play basketball.(karena saya tidak bisa bermain basket) jadi jawaban sebelumnya pasti No, I don't.
Rina menawarkan rulla apa pengen pinjem bola basketnya. dan salah satu jawaban rulla adalah Because I can’t play basketball.(karena saya tidak bisa bermain basket) jadi jawaban sebelumnya pasti No, I don't.
17.
A. Really?
B. how are you?
C. Can I lend it?
D. may I go?
Penjelasan:
Rina mau ngajarin rulla bermain basket, tapi ceritanya rulla keget dan aga' ga percaya jadi rulla menjawab dengan really?(sungguh?)
Rina mau ngajarin rulla bermain basket, tapi ceritanya rulla keget dan aga' ga percaya jadi rulla menjawab dengan really?(sungguh?)
18.
A.
I am fine
B. I’m doubt
C. thanks
D. I hope you like it.
Penjelasan:
Rina bersungguh" pengen ngajarin rulla maen basket, dan tentu rulla juga harus berterima kasih (thanks)
Rina bersungguh" pengen ngajarin rulla maen basket, dan tentu rulla juga harus berterima kasih (thanks)
19.
The
true statement based on the dialogue above is….
A.
Rina
is not a good friend.
B.
Rulla
and Rina have the same hobby.
C.
Rulla
and Rina have the same ball
D.
Rulla and Rina
don’t have the same hobby.
Penjelasan:
jelas, karena Rina beli dan bisa bebrmain basket sedangkan rulla tidak bisa, berarti mereka berdua tidak punya hobi yang sama
Penjelasan:
jelas, karena Rina beli dan bisa bebrmain basket sedangkan rulla tidak bisa, berarti mereka berdua tidak punya hobi yang sama
20.
Librarian : …….
Anto : Yes, I am looking for
history book.
A.
Would you like any
help?
B.
Would
you mind not talking in the library.
C.
Could
you help me please?
D.
Excuse
me, I’ll take to you.
Penjelasan:
Anto menjawab, bahwa dia lagi nyari buku sejarah, jelas kalo anto jawab begitu, penjaga perpusnya nanya ada yang bisa dibantu? mungkin muka anto cengo pas di perpus
21. Heri : It’s 08.00. you are late to school. You .... go now!
Penjelasan:
Anto menjawab, bahwa dia lagi nyari buku sejarah, jelas kalo anto jawab begitu, penjaga perpusnya nanya ada yang bisa dibantu? mungkin muka anto cengo pas di perpus
21. Heri : It’s 08.00. you are late to school. You .... go now!
Toni : yea, bye.
A.
shall C.
Should
B.
Shouldn't D. Will
Penjelasan:
Toni telat dan heri menyaran kan supaya toni segera berangkat. bahasa inggrisnya you should go now
Penjelasan:
Toni telat dan heri menyaran kan supaya toni segera berangkat. bahasa inggrisnya you should go now
22. Picture above means...
A. Turn on your hp
B. Don't buy a hp
C. Turn off your hp
D. Don't take picture
Penjelasan:
jelas ya, hp dicoret tandanya suruh di matiin tuh hp. Turn off your hp
jelas ya, hp dicoret tandanya suruh di matiin tuh hp. Turn off your hp
23. the road a head is break. You .... Stop here
A. can
B. May
C. Should
D. Will
Penjelasan:
jalan di depan rusak. kamu harus (should) berhenti di sini
jalan di depan rusak. kamu harus (should) berhenti di sini
24. Ari : ...
Roni : why?
Ari : the floor is still wet.
Roni : ok!
A. Don't worry
B. Don't be noisy
C. Don't sit on the floor
D. Don't step on the floor
Penjelasan:
Lantainya basah jadi peringatannya jangan diinjak tuh lantai, Don't step on the floor
Lantainya basah jadi peringatannya jangan diinjak tuh lantai, Don't step on the floor
25. We must ... before eating.
A. Talk
B. Walk
C. Chat
D. Pray
Penjelasan:
sebelum makan kudu apa, jelas berdo'a lah yah (pray)
sebelum makan kudu apa, jelas berdo'a lah yah (pray)
26. Doctor
said that I .... get a rest for 3 days.
A.
Must C. Mustn’t
B.
Have
to D. Don’t have to
Penjelasan:
yang nyuruh bukan atas dasar kemauan sendiri, tapi orang lain (dokter) jadi kata harus yang dipake ya have to
yang nyuruh bukan atas dasar kemauan sendiri, tapi orang lain (dokter) jadi kata harus yang dipake ya have to
27. Next time you should come to school earlier so that you are not late
the underlined sentence express...
A. suggestion
B. Opinion
C. Prohibition
D. Obligation
Penjelasan:
Lain kali kamu harus datang lebih pagi lagi. itu merupakan bentuk saran (suggestion)
Lain kali kamu harus datang lebih pagi lagi. itu merupakan bentuk saran (suggestion)
Dialogue for number 28 to 30.
Ani : I want to tell you something.
Jesica : What?
Ani : but promise to me ......(28)
Jesica : yeah tell me!
Ani : Yesterday I broke your favorite vase, but it is accidentally.
Jesica : No problem
Ani : I'm promise will buy a new vase for you.
Jesica : you no need do that.
Ani : although you say like that, I .... (29)
Jesica : ....(30)
28.A. Please, don’t be late.
Ani : I want to tell you something.
Jesica : What?
Ani : but promise to me ......(28)
Jesica : yeah tell me!
Ani : Yesterday I broke your favorite vase, but it is accidentally.
Jesica : No problem
Ani : I'm promise will buy a new vase for you.
Jesica : you no need do that.
Ani : although you say like that, I .... (29)
Jesica : ....(30)
28.A. Please, don’t be late.
B.
Please, don’t be silly.
C.
Please, don’t be afraid.
D.
please, don’t be angry.
Penjelasan:
Ani pengen ngakuin bahwa vas bunga jesica dia pecahin, tapi dia takut jesica marah, jelas ani ngomong D. please, don’t be angry.
Ani pengen ngakuin bahwa vas bunga jesica dia pecahin, tapi dia takut jesica marah, jelas ani ngomong D. please, don’t be angry.
29. A. will buy a vase for you.
B. will not buy a vase for you
C. ask you to buy a vase for me
D. am ok
Penjelasan:
Kata jesica ga usah diganti, tapi ani kekeh pengen beliin vas bunga yang jatuh, ga enak mungkin. jadi ani bilangnya I will buy a vase for you.
Kata jesica ga usah diganti, tapi ani kekeh pengen beliin vas bunga yang jatuh, ga enak mungkin. jadi ani bilangnya I will buy a vase for you.
30. A. I'am fine
B. Thanks
C. I'm angry
D. See you
penjelasn:
udah dibeliin yang baru masa ngomong yang enggak". so jesica bakal bilang terima kasih (thanks)
Essay
31. look at the picture!
ini kalimatnya terserah kalian
bisa
You are not allowed tu turn left
don't turn left
atau you mustn't turn left
terserah kalian, satu gambar satu ungkapan, dan ada 3 gambar yah...
Ganbatte mina san, Good luck, jangan lupa berdo'a dan berusaha
Temukan juga soal latihan yang lain
SOAL ulangan harian bahasa inggris kelas 9 bab 1 dan 2 (berikut jawaban)
penjelasn:
udah dibeliin yang baru masa ngomong yang enggak". so jesica bakal bilang terima kasih (thanks)
Essay
31. look at the picture!
What is your opinion about that?
apa pendaatmu tentang makanan halal? kasih pendapat yah, terserah kalian. inget diawali dengan ungkapan giving opinion I think atau in my opinion atau yang lain.
In my opinion halal food is good for our healthy, and for us as muslims.
32. Rearrange words below to be correct sentence!
A. Able- Play - I - After - 3 - to - am -Training - mounts - for - football
ini nanti kalian suruh ngerjain 3 kaya di atas, inget ajah rumus kalo pake able gimana, pake could gimana dan pake can gimana. oh iya when di tengah kalimat berarti ketika yah.
I am able to play football after training for 3 mounts.
33. write 3 activities that you must do in your house!
tulis 3 kewajiban mu i rumah, terserah masing-masing.
1. I must help my parents's work.
2. I must clean my bed room.
3. I must accompany my young brother when my mother is busy.
34. Translate some sentences below to Indonesian language.
A. I have to go now, my mother waits me in the bus station
suruh dirtiin ke bahasa indonesia tuh.oh iya that di tengah kalimat artinya bahwa yah dan soalnya beranak jadi 3 juga loh.
Saya harus pergi sekarang, ibu saya sedang menungguku di statsiun bis.
35. sama kaya yang di pg, disuruh bikin kalimat yang tepat dari rambu lalu lintas.
contoh:
bisa
You are not allowed tu turn left
don't turn left
atau you mustn't turn left
terserah kalian, satu gambar satu ungkapan, dan ada 3 gambar yah...
Ganbatte mina san, Good luck, jangan lupa berdo'a dan berusaha
Temukan juga soal latihan yang lain
SOAL ulangan harian bahasa inggris kelas 9 bab 1 dan 2 (berikut jawaban)
psti miminnya sk japan, btw..
BalasHapusmkasih min!, "ganbatte '3'"
Hehehe iya gan, semoga bermanfaat
HapusArigatou gozaimasu
terimakasih min soalnya sangat membantu
BalasHapusSama sama, senang bisa membantu
Hapus